• Saturday, 18 January 2025

Indonesia Raih Posisi Ketiga dalam Indeks Transisi Energi di ASEAN 2024

Indonesia Raih Posisi Ketiga dalam Indeks Transisi Energi di ASEAN 2024

SEAToday.com, Jakarta - Indeks transisi energi Indonesia berada di peringkat ketiga tertinggi tahun 2024 di Asia Tenggara menurut laporan World Economic Forum (WEF). Dalam publikasinya, Indonesia meraih indeks transisi energi sebesar 56,7, menempatkannya di posisi ke-54 di dunia.

Secara global, Swedia menempati peringkat pertama dengan skor indeks sebesar 78,4, disusul Denmark dengan skor 75,2.

Sementara itu, Vietnam memimpin indeks transisi energi di kawasan Asia Tenggara dengan meraih skor 61,0, disusul Malaysia dengan skor 60,1.

WEF melakukan penilaian terhadap 120 negara terkait kesiapan untuk transisi energi. Terdapat total 46 indikator yang dinilai yang dibagi ke dalam 2 dimensi utama, yakni performa sistem dan kesiapan transisi.

Share
Indonesia Invesment
Apple to Build AirTag Factory in Batam Valued at USD 1 Billion

Apple to Build AirTag Factory in Batam Valued at USD 1 Billion

President Prabowo Secures IDR 294 Trillion in Foreign Investments...

From his visit over the past two weeks, President Prabowo received investment commitments worth a total of US$18.57 billion or around Rp294.80 trillion (assuming an exchange rate of Rp15,880.00 per US dollar).

Indonesia-Malaysia Investment Forum 2024: Strengthening Strategic...

Indonesia - Malaysia Investment Forum 2024: Strengthening Strategic Partnerships for Investment Opportunities

President Prabowo Oversees $10.07 Billion Deal Between Indonesian...

resident Prabowo Subianto attended the signing of a memorandum of understanding (MoU) between Indonesian and Chinese companies, totaling $10.07 billion.

President Joko Widodo: Indonesia Has Potential to Become New Asia...

President Joko "Jokowi" Widodo said that Indonesia has the potential to become one of the new economic powers in Asia, along with India and China.

Trending Topic