Biaya Ekspedisi Tahun 2024 Terancam Meningkat Hingga 300 Persen
SEAToday.com, Suez-Lebih dari 150 kapal yang membawa kargo lebih dari 105 miliar dolar AS atau sekitar 1,6 triliun rupiah terpaksa mengalihkan rute mereka dari Laut Merah dan Terusan Suez. Akibat perubahan rute ini, banyak jalur perdagangan lain yang mengalami kenaikan tarif angkutan sebesar 100 hingga 300 persen.
Banyak perusahaan ekspedisi, seperti Maersk, Hapag Lloyd, dan CMA CGM terpaksa mengubah rute kapal mereka di sekitar Afrika. Hal ini, menurut Clarkson, sebuah perusahaan layanan maritime dan konsultasi global, akan berdampak makin panjangnya jadwal pengirimin cargo antara 31 hingga 40 hari. Jika ini trerjadi, makan biaya angkut akan ikut membengkak.
Situasi ini diperburuk kekeringan di Terusan Panama yang menghambat pengoperasian kanal dalam beberapa tahun terakhir. El Nino yang berkepanjangan di Panama telah menyebabkan kekeringan parah, sehingga kanal tidak memiliki cukup air untuk menaikkan dan menurunkan kapal.
Kurangnya air memaksa para petugas mengurangi jumlah kapal yang diizinkan lewat, dari 38 menjadi 32 kapal per hari pada bulan Juli, kemudian menjadi 24 kapal pada bulan November dan terakhir menjadi 18 kapal mulai Februari mendatang.
Terlepas dari potensi gangguan ini dalam beberapa bulan mendatang, setelah tiga tahun penuh gejolak tekanan inflasi dan gangguan yang disebabkan oleh COVID-19, laba bersih gabungan perusahaan ekspedisi mencapai angka 215 miliar dolas AS atau sekitar 3,3 triliun rupiah pada tahun 2022.
Recommended Article
State Owned Enterprise
SOEs Ministry Tries Out Four Days in Workweek System
The State-Owned Enterprises (SOEs) Ministry is testing the implementation of a four-day workweek. This was shared on Instagram @lifeatkbumn on Saturday (6/8).
SOE Minister Erick Thohir Assures No Layoffs in Angkasa Pura Merg...
SOE Minister Erick Thohir confirmed that there would be no layoffs in the merger process of PT Angkasa Pura I and Angkasa Pura II.
ESG
5 Simple Steps for Sustainable Lifestyle
Five practical ways to embark on a sustainable lifestyle.
Practical Tips for Household Waste
Sorting household waste is an essential step towards reducing waste generation and promoting environmental sustainability.
Understanding Non-Organic Waste
Non-organic waste refers to discarded materials that are difficult to decompose.
Cash for Trash: Turning Used Plastic Bottles into Rewards
Reverse Vending Machine (RVM) merupakan mesin untuk melayani penukaran botol plastik di fasilitas umum dengan menggunakan sistem poin lewat aplikasi Plasticpay.
Popular Post
Top 10 SOEs on 2024 Fortune Southeast Asia 500, Telkom Indonesia...
A total of 20 state-owned enterprises (SOEs) are listed in the Fortune Southeast Asia 500 2024. Indonesia’s largest telecommunications company Telkom Indonesia (@telkomindonesia) was also included in the top 10 list
Trade Ministry Ready to Support Freeport’s Second Smelter in Gres...
The Trade Ministry is ready to support PT Freeport Indonesia (PTFI) ahead of the operation of its second smelter in Gresik, East Java.
Minister Airlangga: VAT to Increase to 12 Pct. Starting 2025
Minister Airlangga said VAT to Increase to 12 Pct. Starting 2025